Sunday, April 13, 2014






Sejalan dengan bertumbuhnya jumlah kelompok masyarakat kalangan menengah menyebabkan meningkatnya permintaan tempat tinggal berkelas dengan harga bersaing.

Peluang ini kemudian direalisasikan PT Megatama Putra dengan menawarkan proyek CANDILAND Apartment yang berlokasi di kawasan Diponegoro, Semarang.

Hal ini membuat CANDILAND Apartment mempunyai nilai strategis dan nilai investasi yang luar biasa. Proyek CANDILAND Apartment saat ini telah terjual sebanyak 85 persen atau sekitar 300 unit.